Jumat, 17 Desember 2010

Rapat Pengesahan Rencana Kerja dan RAPB 2011 PKPRI DKI Jakarta

Pusat Koperasi Primer Republik Indonesia (PKPRI) DKI Jakarta pada 16 Desember 2010 melaksanakan Rapat Anggota Rencana Kerja dan RAPB tahun 2011 di Hotel  Mega Matra, Matraman, Jakarta. Rapat yang dihadiri oleh sekitar seratus perwakilan koperasi primer di Jakarta itu menetapkan : 1. Menaikkan iuran wajib sebesar  10 %, 2. Kunjungan muhibah ke kantor koperasi yang dianggap berhasil, 3. Studi banding ke koperasi negara tetangga (Singapur), dan 4.Meningkatkan SHU menjadi sebesar lebih 1 milyar rupiah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar